FIKKM UNIMA Berikan Sertifikat Penghargaan kepada Mahasiswa Berprestasi Porprov Sulut 2025
Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan Masyarakat (FIKKM) Universitas Negeri Manado (UNIMA) memberikan sertifikat penghargaan kepada 36 mahasiswa yang telah mengharumkan nama universitas pada ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Utara 2025. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 17 Desember 2025, bertepatan…
Baca Lebih Lanjut